Andai saja ada kompetisi untuk mengukur kesetiaan binatang, kira-kira binatang apa yang akan memenangkan kompetisi tersebut? Sejauh ini, merpati masih terkenal sebagai lambang kesetiaan. Aku tak tahu kenapa. Buaya yang digunakan sebagai lambang ketidaksetiaan, ternyata malah setia. Kura-kura yang melakukan praktik poliandri juga malah dilindungi Undang-undang. Perjalanan untuk mencari tahu siapakah pemenang kompetisi kesetiaan antar hewan pun dimulai. Pinguin, merpati, buaya, ataukah kura-kura yang akan menjadi pemenang kompetisi ini?
Kali ini, aku lebih tertarik untuk mendekati kehidupan pinguin. Setelah mencoba bertanya kepada om google, dapat disimpulkan bahwa pinguin dapat dimasukkan ke dalam nominasi pemenang kompetisi kesetiaan tingkat hewan. :)
Dari film "Good Luck,Chuk" diperoleh suatu data bahwa pinguin jantan akan mencari batu terindah di dunia, lalu batu tersebut digelindingin ke arah pinguin betina. Jika pinguin betina menerima batu itu, berarti mereka berjodoh. Don't try this at home. Melemparkan batu ke arah seorang wanita, bisa menyebabkan hati remuk redam
Nah, keromantisan pinguin jantan pun akan berlanjut hingga ia menjadi seekor ayah. Seekor ayah atau seorang ayah ya?Plaaak!!! Ceritanya begini:
Pada suatu hari, pinguin betina meletakkan telurnya. Kemudian,pinguin betina tersebut kembali melaut untuk mengisi persediaan makanan. Nah, sang pinguin jantanpun dengan penuh kesetiaan akan menjaga telur tersebut hingga pinguin betina kembali dari melaut. Emang pinguin betinanya jadi nelayan??Nah, begitu pinguin betina kembali, gantianlah sang pinguin jantan pergi melaut. Begitulah mereka bergantian menjaga masa depan sang telur..Nah, ternyata selama inkubasi telur tersebut, sang pinguin jantan bisa turun berat badan hingga 45% dari berat badan sebelumnya.
Lalu, siapakah hewan paling setia? Pinguin atau merpati?Aku masih tak mengerti kenapa merpati dijadikan lambang kantor pos eh lambang kesetiaan..
Kali ini, aku lebih tertarik untuk mendekati kehidupan pinguin. Setelah mencoba bertanya kepada om google, dapat disimpulkan bahwa pinguin dapat dimasukkan ke dalam nominasi pemenang kompetisi kesetiaan tingkat hewan. :)
Dari film "Good Luck,Chuk" diperoleh suatu data bahwa pinguin jantan akan mencari batu terindah di dunia, lalu batu tersebut digelindingin ke arah pinguin betina. Jika pinguin betina menerima batu itu, berarti mereka berjodoh. Don't try this at home. Melemparkan batu ke arah seorang wanita, bisa menyebabkan hati remuk redam
Nah, keromantisan pinguin jantan pun akan berlanjut hingga ia menjadi seekor ayah. Seekor ayah atau seorang ayah ya?Plaaak!!! Ceritanya begini:
Pada suatu hari, pinguin betina meletakkan telurnya. Kemudian,pinguin betina tersebut kembali melaut untuk mengisi persediaan makanan. Nah, sang pinguin jantanpun dengan penuh kesetiaan akan menjaga telur tersebut hingga pinguin betina kembali dari melaut. Emang pinguin betinanya jadi nelayan??Nah, begitu pinguin betina kembali, gantianlah sang pinguin jantan pergi melaut. Begitulah mereka bergantian menjaga masa depan sang telur..Nah, ternyata selama inkubasi telur tersebut, sang pinguin jantan bisa turun berat badan hingga 45% dari berat badan sebelumnya.
Lalu, siapakah hewan paling setia? Pinguin atau merpati?Aku masih tak mengerti kenapa merpati dijadikan lambang kantor pos eh lambang kesetiaan..
bubul luv babal....:-*
ReplyDeleteitu bulbul apa balbal yah(padahal dua-duanya dari....)????hati-hati ve suka pake YM ku loh...ha ha ha..peace ve...
ReplyDeletesuka banget ma pinguin???gaya bahasa udah mulai berubah juga lagi....(kyak sapa yaks??)
tapi klo merpati tu ndak setia lho wo...
saya suka gajah aja...(ha ha...karena saya kayak gajah...tuing-tuing)